Minggu, 20 Juli 2014

Rule of Thirds

Rule of Thirds  yang diartikan sebagai Sepertiga Bagian atau Rumus Pertigaan, adalah aturan umum dalam bidang fotografi, di mana bidang foto dibagi menjadi 9 bagian yang sama. Pembagian menjadi 9 bagian ini juga dikenal dengan aturan 'grid' yang akan memunculkan dua garis vertikal dan dua horizontal yang tampak ada diatas foto sehingga akan tampak seperti terbagi menjadi 9 bagian. Aturan ini menjadikan foto lebih menarik, karena objek tidak selalu ditempatkan di tengah-tengah foto, bisa di sepertiga bagian, ataupun dua per tiga bagian untuk memberikan kesan penuh dalam foto.

Nah, di bawah ini ada beberapa contoh foto yang menggunakan aturan Rule of Thirds ini. Monggo dicek yaaa..

 
 
 
Gimana?? Mudah kan?? Silakan dicoba sendiri, maka kamu akan ketagihan tentang fotografi deh, dijamin.. hehehehe

Tidak ada komentar:

Posting Komentar